Kereta Bayi Roller Buggy berubah menjadi sebuah skuter dengan melalui gerakan menarik oleh kaki. Kemudi pada kereta bayi Roller Buggy menyerupai skateboard yaitu hanya bersandar pada pegangan yang ada pada bagian kiri dan kanan. Kereta bayi Roller Buggy merupakan gabungan antara stroller bayi atau kereta bayi klasik dan skuter menjadi satu kesatuan. Kereta bayi Roller Buggy sangat cocok sebagai sarana transportasi cepat ketika Ibu terburu-buru. Apalagi ketika belanja sambil membawa bayi, di mana membutuhkan waktu yang cepat.
Kereta Bayi Roller Buggy sebagai kereta bayi yang dilengkapi skuter manual , di mana para ibu bisa mendorong kereta bayi sambil menaiki skuter manual ini. Selain itu kereta bayi Roller Buggy juga bisa digunakan sebagai tempat duduk bayi, dilipat dan diganti-ganti sesuai keinginan bunda. Beberapa hal mengenai kereta bayi Roller Buggy diantara nya :
- Khusus untuk bayi balita. Kereta bayi Roller Buggy pada umumnya digunakan untuk anak-anak yang berusi 1,5 – 4 tahun. Namun Kereta bayi Roller Buggy juga bisa digunakan untuk bayi sebagai sarana untuk tempat si bayi ketika bepergian.
- Material kereta bayi Roller Buggy dibuat dari campuran bahan seperti almunium, plastik, dan karet.
- Kereta bayi Roller Buggy bisa dilipat, sehingga mudah untuk disimpan dan dibawa-bawa kemana pun. Selain tu kereta bayi Roller Buggy juga multi fungsi, jadi memudahkan para ibu ketika membawa buah hati bepergian.
- Penggunaan kereta bayi Roller Buggy sangat cocok digunakaan pada area taman, dan ketika bepergian dengan membawa si bayi.
{ 0 comments... read them below or add one }
Post a Comment